Berbagai cara unik digunakan pengguna ponsel pintar untuk sekedar membuat perbedaan yang kreatif atau juga membuat penggunaan smartphone lebih efisien saat digunakan untuk membantu pekerjaan seperti menggunakan Notification Reader: Shouter.
Saat sedang serius bekerja, terkadang lupa dan juga sering terlewatkan notifikasi dari aplikasi pesan WhatsApp sehingga membuat pesan penting menjadi terlewat.
Aplikasi notification reader: shouter bisa mengubah nada dering wa menjadi nama pengirim. Sehingga, nama pengirim akan terucapkan melalui suara dan pengguna bisa menyaring notifikasi pesan yang penting dan tidak akan menggangu pekerjaan.
Baca Juga: Cara Belajar Trading Forex dari Nol untuk Pemula
Cara Penggunaan Aplikasi
- Download aplikasi Notification Reader: Shouter
- Buka aplikasi, pilih bahasa yang diinginkan
- Terima integrasi pengaturan aplikasi
- Selanjutnya ketuk enable
- Pilih aplikasi pesan yang akan di integrasikan dan ingin diaktifkan notifikasi bicara
Fitur dari Aplikasi Shouter
- Memberi notifikasi pengingat suara
- Membaca notifikasi dari aplikasi pesan
- Menyebutkan nama saat ada panggilan suara
- Memberikan notifikasi daya baterai dan status pengisian saat pengisian daya
- Membaca pesan teks
Notification Reader Download Link: Shouter
App Name | Shouter |
Version Patch | V4.00 |
Minimum OS | Android 4+ |
File Size | 6 MB |
Playstore | DOWNLOAD Notification Reader: Shouter |
Shouter adalah aplikasi yang memungkinkan kita mendengarkan semua notifikasi perangkat Android. Artinya, selain hanya melihat notifikasi di status bar, kita juga bisa mendengarkannya. Di opsi konfigurasi, tentunya bisa memilih aplikasi apa saja yang ingin kita dengar notifikasinya.
Opsi menarik lainnya dari Shouter adalah kemungkinan mengaktifkan ‘silent hours’, di mana aplikasi ini tidak akan berbunyi; atau getar dan diam. Tentu saja juga dapat memilih berbagai jenis suara dalam berbagai bahasa.
Baca Juga: 6 Daftar Aplikasi Trading Forex yang Menguntungkan
Shouter adalah aplikasi yang cukup menarik dalam beberapa kegunaan. Fitur yang memungkinkan tidak perlu melihat layar HP ketika kita menerima notifikasi. Meskipun memang benar jika terdengar terlalu keras bisa mengganggu namun bisa di sesuaikan melalui pengaturan volume.
Kata Kuncihttps://www revolusitekno com/3695/download-notification-reader-shouter html -DAFTAR ISI