cara penggunaan bitcoin

Cara Penggunaan Bitcoin untuk Pemula

Ternyata banyak orang belum tahu cara penggunaan bitcoin dalam implementasi secara nyata. Bahkan mungkin teman Anda yang sering membahas masalah bitcoin ternyata tidak tahu fungsinya apa.

Karena kebanyakan orang di Indonesia hanya paham bahwa bitcoin ini hanya sebagai aset digital saja. Untuk memperluas term kita ganti istilah bitcoin pada pembahasan ini menggunakan mata uang crypto.

Jadi mata uang crypto tersebut sebenarnya dapat digunakan untuk melakukan transaksi seperti di dunia nyata. Kemudian sekarang mata uang crypto juga sudah jauh melenceng dari marwah utamanya yaitu secrecy.

Aspek kerahasiaan dari crypto sekarang sudah nihil dan tidak lagi seperti keinginan awalnya. Dimana transaksi keuangan itu sifatnya pribadi dan tidak bisa seenaknya dilacak oleh pihak lainnya.

Sekarang bahkan dompet saja sudah bisa melacak siapa yang menggunakan aset tersebut. Sehingga percuma kita menginginkan secrecy ketika media digunakan sudah tidak lagi support terhadap tujuan tersebut.

Cara Penggunaan Bitcoin untuk Beli Barang Online

Cara penggunaan pertama yang akan kami bahas adalah untuk melakukan pembelian produk secara online. Karena ini masih belum terlalu melenceng dari marwah yaitu alat transaksi digital.

Untuk melakukan transaksi jual beli barang secara online misalnya kita terlebih dahulu membutuhkan wallet. Wallet itu sebenarnya dapat berupa hardware atau software terserah penggunanya.

Namun sekarang wallet lebih banyak menggunakan software karena proses kredensial lebih mudah. Jadi dari sini sendiri kita sudah tahu bahwa unsur secrecy sudah hilang ketika kredensial menjadi pertanyaan cara penggunaan bitcoin.

Oleh karena itu jika Anda dulu di tahun 2005 pernah menambang bitcoin dan meletakkannya di flashdisk coba lakukan verifikasi. Dijamin itu sekarang sudah tidak bisa dicairkan karena kredensialnya sudah tertumpuk dengan miner lain.

Setelah kita mempersiapkan walet berikutnya adalah mencari toko dengan pembayaran berupa aset digital. Sekarang memang hanya terbatas pada produk tertentu saja yang menerima pembayaran seperti ini.

Sehingga transaksi menggunakan bitcoin kesannya eksklusif bagi kalangan tertentu saja. Koin digital sendiri sekarang juga terbatas penggunaanya untuk membeli gimmick barang tertentu saja cara penggunaan bitcoin.

πŸ‘‰ TRENDING:  Pengertian dari Investasi Leher Keatas Serta Contohnya

Sebagai sebuah contoh coba sekarang Anda cari mana situs e commerce mainstream yang langsung menerima crypto. Pasti crypto tersebut harus dikonversi terlebih dahulu pada mata uang nyata.

Jadi mereka tidak melayani konversi secara langsung di situs e commerce untuk membeli sebuah barang misalnya. Tentu saja ini sudah too much hassle untuk menggunakannya dalam kehidupan sehari-hari.

Menggunakan Bitcoin untuk Membayar Langganan Konten Digital

Ini mungkin menjadi satu-satunya penggunaan mata uang crypto yang paling fungsional dan fleksibel. Membayar layanan konten digital misalnya twitch, patreon, atau situs dengan langganan lainnya.

Bahkan pada prakteknya kita bisa β€œnyawer” pembuat konten tersebut menggunakan mata uang digital. Ini adalah fungsionalitas yang sebenarnya tidak melenceng jauh dari marwahnya yaitu kembali lagi pada transaksi digital.

Namun masalahnya kembali lagi pada eksklusifitas penggunaan sehingga membatasi fleksibilitas. Tidak ada masalah sebenarnya ketika bitcoin digunakan untuk transaksi sejenis ini cara penggunaan bitcoin.

Justru awalnya memang digunakan sistem seperti ini meskipun implementasinya tidak selalu bagus. Misalnya ketika kita menjelajah dark web maka transaksi konten pasti akan menggunakan mata uang digital.

Mengapa menggunakan mata uang digital karena ada unsur secrecy sehingga baik penjual atau pembeli identitasnya tidak mudah dilacak. Di Indonesia sendiri sangat terbatas sekali pembuatan konten digital.

Pembayaran tentu saja menggunakan rupiah kalau tidak begitu memakai dollar tergantung apa kontennya. Sekarang mata uang crypto seperti menjadi gimmick belaka yang tidak ada fungsionalitasnya.

Mungkin bagi mereka yang suka bermain crypto untuk jual beli aset ya hanya itu saja gunanya. Tidak jauh berbeda seperti emas atau minyak namun nilai tukar praktikalnya nyaris tidak fleksibel.

Jika memang mata uang ini praktikal di dunia nyata, apakah bisa kita membeli roti bakar menggunakan kripto. Tentu saja tidak, tidak ada pedagang yang melayani konversi seperti ini dalam perdagangan mereka cara penggunaan bitcoin.

πŸ‘‰ TRENDING:  Spread Artinya Adalah, Pengertian, Kelebihan dan Kekurangannya

Masalah berikutnya muncul ketika ini digunakan oleh semua orang, yaitu secrecy. Ketika sebuah mata uang digunakan secara umum maka pelacakan dan otentikasi pengguna pasti akan terjadi untuk melihat legal tidaknya penggunaan.

Di sini tentu sangat kontraproduktif terhadap unsur privasi transaksi dari bitcoin sendiri. Bagaimanapun juga ini adalah sebuah proyek besar yang hanya berhasil setengah dilihat dari sudut pandang manapun.

Menggunakan Bitcoin Sebagai Aset Digital

Sebelumnya sudah sedikit kami singgung mengenai cara penggunaan bitcoin sebagai aset digital. Jadi ini akan kita samakan seperti emas, minyak, dan instrumen lainnya yang sering diperdagangkan secara bebas.

Jika boleh berkata jujur, ini adalah salah satu penggunaan bitcoin yang paling kami setujui. Mengapa bisa begitu karena memang masih fungsional dan masuk akal ketika disamakan seperti aset tersebut.

Jadi kita menyamakannya seperti minyak mentah dan menjadikannya sebagai instrumen perdagangan. Artinya bitcoin sendiri sudah bukan menjadi mata uang namun sebuah aset berharga.

Fungsionalitasnya jelas tidak ada, seperti ketika kita banyak minyak mentah misalnya tidak mungkin langsung digunakan menukar roti bakar. Harus ada konversi dulu sehingga terjadi kesepakatan dagang cara penggunaan bitcoin.

Dengan menjadikan mata uang crypto sebagai aset berharga kita dapat menggunakannya sebagai barang investasi. Masalah terbesar adalah underlying dari crypto sendiri sama sekali tidak jelas.

Seperti apa memperolehnya dan algoritma macam apa digunakan untuk mencari crypto tersebut. Semua orang hanya menggaungkan bahwa penambangan setiap saat akan semakin sulit dilakukan.

Sehingga mereka membutuhkan sumber daya lebih tinggi agar bisa memperoleh hasil optimal. Statement seperti itu jelas tidak dapat dijadikan sebagai underlying dari aset berharga guna diperdagangkan.

Tingkat kesulitan harus jelas seperti apa agar dapat dikalkulasi berapa cost untuk memproduksinya. Kemudian ketika berbicara masalah scarcity dari bitcoin sendiri jelas tidak mungkin cara penggunaan bitcoin.

πŸ‘‰ TRENDING:  Memahami Istilah Trading yang Sering Dipakai

Karena istilah scarcity dari barang digital itu tidak ada, hanya penipu dan penjual gimmick saja yang mengatakan seperti itu. Seperti NFT misalnya diklaim memiliki scarcity padahal produksinya bisa masal.

Jadi ketika dijadikan sebagai aset berharga sendiri mata uang crypto ini hanya setengah matang saja. Dari segi fungsionalitas jelas bagus dan masuk akal namun sayangnya tidak memiliki underlying jelas.

Mengapa Sampai Sekarang Mata Uang Crypto Tetap Eksklusif

Sudah bertahun-tahun crypto ada dan masih saja tidak dapat kita gunakan seperti mata uang konvensional. Mengapa hal itu bisa terjadi salah satu alasan terbesarnya adalah minimnya underlying cara penggunaan bitcoin.

Tidak ada fundamental jelas bagaimana memproduksi crypto sehingga bisa kita tentukan harganya. Sampai sekarang bitcoin sendiri sifatnya masih seperti trend batu akik dan antorium di Indonesia.

Harganya kadang mahal pada saat ada gimmick tertentu atau diperdagangkan oleh orang terkenal. Kemudian dalam waktu singkat langsung anjlok karena memang minat para pemiliknya turun drastis.

Lalu mengapa pada awalnya crypto dianggap berharga dan dapat digunakan transaksi. Karena pada waktu itu memang mata uang ini digunakan untuk melakukan transaksi secara rahasia, tidak terbuka seperti sekarang.

Awalnya crypto populer di deep web sebagai alat tukar dari layanan ilegal bagi para konsumen. Misalnya membeli konten pornografi, obat terlarang, senjata ilegal, sampai human trafficking cara penggunaan bitcoin.

Untuk menjaga secrecy penjual dan pembeli tersebut jelas menggunakan crypto saat bertransaksi. Lalu berapa konversinya tentu disepakati dalam lingkup komunitas tersebut agar jelas nilainya.

Hal seperti ini adalah aspek yang jarang diketahui oleh orang awam terutama dalam negeri. Banyak orang hanya menggaungkan bahwa ini aset berharga dan dapat digunakan untuk transaksi di masa depan.

Apabila kita memandang secara realistik ini tidak akan mungkin terjadi. Maksimal cara penggunaan bitcoin akan menjadi aset berharga saja seperti emas dan diperdagangkan secara eksklusif.